Apa itu To Be?

To be berfungsi sebagai kata penghubung atau kata bantu antara subjek dan predikat. To be tidak memiliki makna apapun. To be dalam bahasa Inggris ada tiga: Am, Are, dan Is.

Kata Ganti Orang (Pronoun) akan disebut sebagai subjek dalam kalimat. Pronoun dalam bahasa Inggris ada
I (Saya)
You (Kamu)
We (Kami/Kita)
They (Mereka)
She (Dia perempuan)
He (Dia laki-laki)
It (Benda atau Binatang selain orang)

Berikut adalah penggunaan To Be pada subjek (Pronoun)
I + am = I am
You + are = You are
We + are = We are
They + are = They are
She + is = She is
He + is = He is
It + is = It is
Andy + is = Andy is
Cat + is = Cat is

Open chat
Hallo 👋
Ada yang bisa saya bantu?